Berita BolaLiga Italia

Hasil Pertandingan Inter Milan vs Lazio Liga Italia 2023-2024

Sbobethub - Liga Italia 2023-2024 pekan ke-37, Inter Milan telah meraih hasil yang kurang memuaskan.
Pada pertandingan Inter Milan vs Lazio bermain imbang dengan skor 1-1 sama, pertandingan kedua tim tersebut berlangsung di Giuseppe Meazza.

Dalam pertandingan tersebut, Lazio berhasil memimpin skor terlebih dahulu melalui Daichi Kamada pada di menit ke 32'.
Inter Milan berhasil mengejar skor yang tertinggalnya tersebut pada di babak kedua melalui Denze Dumfries.

Inter Milan vs Lazio

Babak Pertama

Pada awal pertandingan yang baru berjalan selama 5 menit, Lazio telah berhasil mecetak gol via Valentin Castellanos. Tetapi gol tersebut di anulir oleh VAR, maka gol tersebut tidak sah karena terlebih dahulu terjadi offside.

Dan pada menit ke 32' Lazio kembali berhasil membobolkan gawang Inter Milan melalui aksi dari Daichi Kamada.
Tendangan dari pemain Timnas Jepang tersebut tidak mampu di tahan oleh kiper tuan rumah, sehingga Lazio berhasil memimpin skor pada di babak pertama.

babak Kedua

Setelah selesai istirahat babak pertama, Inter Milan Mencoba untuk bermain lebih agresif dan meningkatkan serangannya.
Nerazzurri -julukan Inter Milan terus berusaha keras untuk menembus pertahanan dari Lazio.

Dan pada akhirnya di menit ke-87, Inter Milan berhasil mengejar skor tertinggalnya tersebut melalui Dumfries berhasil memanfaatkan umpan dari Alexis Sanchez.
Setelah Inter Milan berhasil menyamakan skor 1-1, tidak ada lagi gol yang tercipta hingga wasit meniupkan peluit panjang sebagai tanda selesainya pertandingan.

Susunan Pemain

Inter Milan (3-5-2)
Pelatih: Simone Inzaghi
Pemain: Yann Sommer; Benjamin Pavard, Francesco Acerbi, Alessandro Bastoni (Carlos Augusto 64'); Matteo Darmian (Denzel Dumfries 64'), Nicolo Barella, Hakan Calhanoglu (Alexis Sanchez 77'), Henrikh Mkhitaryan (Davide Frattesi 64'), Federico Dimarco (Tajon Buchanan 77'); Lautaro Martinez, Marcus Thuram.

Lazio (3-4-2-1)
Pelatih: Igor Tudor
Pemain: Ivan Provedel; Patric, Nicolo Casale, Mario Gila (Danilo Cataldi 78'); Adam Marusic, Matias Vecino, Nicolo Rovella (Matteo Guendouzi 66'), Luca Pellegrini (Elseid Hysaj 66'); Daichi Kamada (Felipe Anderson 72'), Mattia Zaccagni (Luis Alberto 72'); Valentin Castellanos.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button